Risiko Yang Dapat Muncul Akibat Extension Bulu Mata
Mempunyai bulu mata yang tebal. panjang serta lentik merupakan impian semua wanita. Salah satu cara yang sering digunakan yakni dengan penggunaan maskara, akan tetapi hal tersebut tentu dibutuhkan waktu serta kesabaran yang ekstra setiap harinya. Kebanyakan wanita akan melakukan apapun demi terlihat lebih menarik. Hingga sampai saat ini extension bulu mata lah yang dapat menjadi… Read More »