Beberapa penyebab rasa nyeri panggul ketika hamil

By | 6 February 2023

Konstipasi
Dikutip dari beberapa sumber yang telah mengatakan bahwa adanya 40% ibu hamil nantinya akan mengalami kondisi konstipasi di mana penyebab dari kondisi ini juga termasuk ke dalam salah satu peningkatan hormon yang nantinya akan memiliki hubungan dengan kondisi kehamilan ataupun ada yang mengkonsumsi beberapa suplemen zat besi yang di mana bisa memperlambat saluran pencernaan Anda yang bisa menyebabkan rasa tidak nyaman di bagian panggul

Kondisi konstipasi di masa-masa kehamilan juga bisa anda Atasi dengan cara menjaga hidrasi dan mengkonsumsi beberapa jenis makanan yang memiliki kandungan serat tinggi seperti buah-buahan dan juga sayuran segar Anda juga bisa mencoba untuk melakukan kegiatan olahraga lebih rutin apabila memang memungkinkan Anda juga harus mengganti vitamin-vitamin prenatal Anda apabila mengandung zat besi apabila hal tersebut masih belum membantu maka anda harus menanyakan kepada dokter tentang apa saja yang nantinya harus anda lakukan

Vulvodynia
Kondisi vulvodynia merupakan salah satu kondisi yang nantinya akan menyebabkan rasa nyeri kronis di daerah panggul apalagi di bagian vulva dan juga vagina tetapi memang tidak memiliki penyebab yang jelas

Kondisi ini nantinya memang tidak dipicu oleh beberapa jenis infeksi trauma yang jelas ataupun kondisi cedera tapi rasa sakit yang dirasakan bisa sangat parah

Kondisi tersebut juga nantinya akan sangat sulit untuk didiagnosis dan bahkan ketika dokter sedang mendiagnosisnya dengan benar Mungkin nantinya akan lebih sulit untuk bisa mendapatkan perawatan yang anda butuhkan apabila diri anda yang sedang memiliki kondisi ini maka epidural nantinya bisa membantu proses persalinan dan juga menghentikan rasa nyeri ketika melahirkan

Nyeri sendi Sacroiliaca
Kondisi rasa nyeri sendi di bagian punggung bawah Ya nantinya akan menjalar ke bagian kaki ada di bagian panggul di mana di dasar tulang belakang dan nantinya akan membentuk gelang dimana kedua sendi tersebut yang nantinya akan terletak di bagian belakang tubuh yang akan membantu menopang gelang di bagian panggul

Dikarenakan adanya pertambahan berat badan di masa-masa kehamilan juga bisa menambah tekanan di bagian tulang dan juga persendian di bagian gelang panggul tersebut dimana nantinya bagian tersebut akan menahan beban dengan tidak merata dan akan memberikan rasa nyeri